An idea for a better tomorrow
Do It Your Self (DIY)
Demikian nama salah satu jam pelajaran yang ditunggu-tunggu oleh para santri akhwat Ma’had Himmatul Ummah. Pelajaran yang penuh dengan tantangan untuk mengeksplor dan melatih motorik halus, mendorong kemampuan menghasilkan karya sendiri.
Merajut dan menjahit adalah salah satu aktivitas yang dilatihkan dalam DIY. Dari aktivitas tersebut telah dihasilkan beberapa karya santri yang akan menjadi benih untuk karya selanjutnya yang menghadirkan manfaat bagi ummat.
اللَّهُمَّ إِنِّي أَعُوذُ بِكَ مِنْ عِلْمٍ لَا يَنْفَعُ، وَمِنْ قَلْبٍ لَا يَخْشَعُ، وَمِنْ نَفْسٍ لَا تَشْبَعُ، وَمِنْ دُعَاءٍ لَا يُسْمَعُ
“Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari ilmu yang tidak bermanfaat, dan hati yang tidak khusyu, dan dari jiwa yang tidak pernah puas, dan dari doa yang tidak pernah dikabulkan).” (Shahih Muslim).
Berfokus pada pembekalan life skills, learning skills dan ilmu ilmu alat, yang dengannya siswa Himmatul Ummah berharap mampu mandiri untuk terus belajar mempelajari hal baru dan mengoptimalkan potensi diri.